top of page
Community Officer

Artist Meet Up Juni 2023!

Dengan misi utama "Creativity of West Java", salah satu dukungan yang selalu diberikan Jabarano Coffee tentunya ke teman-teman seniman...


Di bulan Juni 2023 ini beragam kolaborasi dan dukungan Jabarano Coffee kepada teman-teman artis, dan tentunya nantikan selalu kolaborasi di bulan-bulan selanjutnya!


Kunjungan kak Novi Malasari dari komunitas Wee can Draw di kolaborasi "Draw for a Coffee"




Di Jabarano Coffee juga ada "Hidden Alley" yaitu sebuah gang tersembunyi nih yang bisa kamu masuki dari tepat sebelah nya "PUKA" Store. Di sini kalian akan menemukan mural iconic karya kolaborasi Jabarano Coffee dengan artist muda Jawa Barat Camilliazr. Mural dengan judul "Route to Happiness" ini menceritakan tentang perjalanan Kopi Jawa Barat yang ditangani oleh banyak experts dari mulai penanaman, pemetikan, processing, roasting, hingga penyeduhan secangkir kopi yang kamu nikmati setiap hari nya :)


Kunjungi Hidden Alley Jabarano Coffee, masuk dari gang sebelah "Puka"


jangan lupa berfoto di mural iconic Jabarano Coffee ini yaa...

Wow Jabarano Coffee kedatangan artist favorit nihh... ada kak Arif Wahyudi yang karya nya keren-keren banget... terima kasih kak sudah mampir... dan buat temen-temen doakan supaya bisa segera berkolaborasi nihhh...




Di bulan Juni ini juga Jabarano Coffee berkesempatan mengunjungi pameran karya Mas Jokoawi dan Mas Setiyokohadi di Pameran Sepeda di Orbital Dago. Semoga ke depannya cita-cita berkolaborasinya bisa segera terwujud :)




#spotthequote dan jangan lupa pas ke Jabarano Coffee cabang Pasar Kreatif, coba temukan quote yang ada di beberapa spot dan jangan lupa untuk foto dan tag @jabarano_coffee thanks to Mas Iwan and artist friends yang sudah berkarya :)






Nantikan beragam kolaborasi di bulan-bulan berikutnya... please share with us your art collaboration, reach us via whatsapp. Ditunggu :)










17 views0 comments

Recent Posts

See All

Comentários


bottom of page